Ntop di Ubuntu

Cara Instalasi Ntop di Ubuntu 12.04 

Ntop merupakan aplikasi yang berfungsi untuk menampilkan trafik penggunaan jaringan, Ntop bisa menampilkan informasi tentang trafik dan daftar pengguna (host) yang menggunakan sebuah jaringan secara detail.

penggunaan ntop sangat mudah dan cepat prosesnya,beberapa langkah yang perlu di instal maka akan bisa digunakan .untuk lebih detailnya mari kita lihat langkahnya sebagai berikut ;

1.cara instalasi Ntop dengan command ;

# apt-get install ntop

pada proses installasi kita akan diminta untuk menginputkan password administrator untuk ntop, silahkan memasukkan password sesuai keinginan.
ketika proses installasi, anda bisa mengecek layanan melalui console terminal :

2.buka browser dan ketik perintah 


maka akan tampil seperti berikut ;


dari gambar diatas bisa kita lihat interface kita sendiri ,unutk trafik bebannya bisa juga kita lihat seperti tampilan berikut ;



informasi dari host dalam bentuk tabel


adapun untuk melihat host yang lain bisa kita lihat juga seperti tampilan diatas.host bisa berupa client,server dan gateway.untuk lebih detail melihat informasi suatu host maka klik ip addresnya ,seperti gambar dibawah ini ;

dari informasi detail dari suatu host tersebut bisa kita lihat status data yang diterima dan di dikirim.

untuk melihat trafik dari semua host bisa juga kita lihat seperti gambar dibawah ini ;


dari service diatas dengan bentuk tabel maka semua host kita lihat penggunaannya dari protokol yang digunakan seperti Tcp dan Udp .

sedangkat untuk melihat penggunaan data pada host ,bisa juga kita seperti tampilan berikut ;


adapun untuk melihat penggunaan layanan seperti email ( ftp ) dan website ( Http) .seperti tampilan berikut ;


dengan adanya service seperti di atas,seorang admin bisa menganalisa penggunaan accesr user.

demikian service yang diberika oleh ntop .tampilannya bisa berupa dalam tabel dan grafik

Troubelshooting !!!

ketika melihat tampilan dengan perintah berikut ;

# ntop


saronde_os@saronde:~$ ntop
Sun Jan 12 07:25:33 2014  NOTE: Interface merge enabled by default
Sun Jan 12 07:25:33 2014  Initializing gdbm databases
Sun Jan 12 07:25:33 2014  **ERROR** ….open of /var/lib/ntop/prefsCache.db failed: File open error
Sun Jan 12 07:25:33 2014  Possible solution: please use ‘-P <directory>’
Sun Jan 12 07:25:33 2014  **FATAL_ERROR** GDBM open failed, ntop shutting down…
Sun Jan 12 07:25:33 2014  CLEANUP[t3062220800]: ntop caught signal 2 [state=2]
Sun Jan 12 07:25:33 2014  ntop is now quitting…


Solusi 

untuk menghindari eror diatas maka gunakan perintah berikut ;

# sudo ntop -P /var/lib/ntop/ -W4242 -d



Tidak ada komentar:

Posting Komentar